Minggu, 14 Oktober 2012

Tawaran Minimal Wilfried Zaha, 11 Juta Pounds

Tawaran Minimal Wilfried Zaha 11 Juta Pounds



Tawaran Minimal Wilfried Zaha 11 Juta Pounds | Liga Inggris – Satu lagi pemain yang tengah bersinar dilapangan. Dari klub Crystal Palace, Zaha, sebutan akrab dari Wilfried Zaha, mampu menunjukkan performa terbaiknya dilapangan dalam setiap pertandingan bola. Terakhir, Ia mampu mencetak empat gol dalam 2 pertandingan yang dibuatnya dengan tim Palace. Hal ini juga yang membuat pria yang kelahiran Pantai Gading pada 10 November 1992 tersebut, menjadi incaran dalam bursa transfer nanti. Namun layaknya pemain bintang, harga awal jika ingin memboyong pemain berkulit hitam ini tak main – main, berkisar 11 juta pounds dan itupun masih harga awal jika ingin menawar.

Peluang harga bisa naik lebih tinggi lagi bisa saja terjadi apabila banyak tim eropa lain yang menginginkan dirinya untuk bergabung.

Sejauh ini, sudah ada beberapa klub yang tertarik memboyong Wilfried seperti Arsenal, Liverpool dan Manchester City yang menurut kabarnya telah lama mengamati permainan Wilfried dilapangan hijau tersebut.

“Saya tahu Wilfried bernilai lebih dari 11 juta pounds. Selama ini Wilfried telah berusaha keras dan kini ia telah berada di jalur yang benar untuk kariernya,” kata Freedman seperti yang dilansir dari media bola.

Masih pada Freedman, “Kami selalu memberi kesempatan pada pemain muda untuk unjuk kemampuan, dan Wilfried telah memanfaatkannya dengan baik. Ia memang ingin bermain di Premier League, tapi semoga masih tetap bersama Crystal Palace.”


See Also :
Berita Terbaru | Berita Bola Terkini | Informasi Terbaru

Backlink Indonesia
Cara Cepat Meningkatkan Traffic, Pagerank, Pageviews, Alexa Rank Blog Dan Situs Website Anda Secara Gratis Dengan Backlink Otomatis. Buruan coba, Gratiss !!
http://kaumseni.blogspot.com

Skor Terkini - Berita Bola Terkini
Kumpulan artikel menarik, info pemain bola terbaik, profil pelatih, prediksi skor, preview match, bursa transfer pemain, update klasemen terbaru, berita dan informasi terkini seputar olahraga sepakbola. Visit now...
www.skorterkini.com

Agen Bola Online Terpercaya
Memberikan kenyamanan bagi anda para bettors.
www.asiabetking.com

ads by FBI

0 komentar:

Posting Komentar